
PROFIL LULUSAN
1. | Lulusan memiliki kemampuan menganalisis, merancang, membuat, dan melakukan evaluasi sistem informasi yang selaras dengan tujuan organisasi |
2. | Lulusan memiliki kemampuan memahami, menerapkan dan mengintegrasikan model sistem, menggunakan metode dan berbagai teknik peningkatan bisnis proses yang mendatangkan suatu nilai untuk organisasi (IS2020). |
3. | Lulusan memiliki kemampuan dalam penggunaan tools, konsep dasar visualisasi data serta bahasa pemrograman untuk mendukung pekerjaan di bidang sains data. |
4. | Lulusan mempunyai ketrampilan menggunakan teknologi informasi dan komunikasi untuk menjalankan bisnis secara digital. |
5. | Memiliki kemampuan merencanakan, menerapkan, memelihara dan meningkatkan sistem informasi organisasi untuk mencapai tujuan dan sasaran organisasi yang strategis baik jangka pendek maupun jangka panjang. |
6. | Lulusan memiliki ketaqwaan Kepada Tuhan Yang Maha Esa, etika profesionalitas, jujur, bertanggungjawab dan memiliki kecerdasan yang dilandasi oleh nilai-nilai kebudiluhuran yang tinggi. |
BIDANG PEMINATAN