Berita

Universitas Budi Luhur di INAICTA 2009

Universitas Budi Luhur menempatkan salah satu wakilnya menjadi nominator ajang Indonesian ICT Award (INAICTA) 2009, pameran para nominator akan diselengarakan di Jakarta Convention Center pada 28-29 Juli 2009, perwakilan UBL menempati booth no. 28 di lower lobby. Info pameran/acara lebih lengkap dapat mengunjungi inaicta 2009

Sidang TA (Tugas Akhir) Mulai tgl 6 Juli 2009

Bagi mahasiswa  Fakultas Teknologi Informasi yang sudah mendaftar sidang TA, PERLU DI INGAT sidang dimulai tgl 6 juli 2009, jangan lupa mempersiapkan bahan-bahan skripsi yang harus dibawa untuk sidang, perhatikan tanggal, waktu  dan ruang sidang yang sudah anda dapatkan waktu daftar sidang coba yang terbaik dan semoga sukses dalam meraih […]

Read More