Salam Budi Luhur !! Pada hari Selasa, 10 Oktober 2023 Fakultas Teknologi Informasi telah melakukan studi banding ke UIN Syarif Hidyatullah daerah Tangerang Selatan yang diwakili oleh Dekan FTI, semua Ketua Program Studi beserta Sekretaris Program Studi serta 6 orang perwakilan dosen. Kunjungan kali ini disambut langsung oleh Dekan Fakultas Sains dan […]